SMAN 1 Sidayu Sambut Mahasiswa PLP Universitas Qomaruddin untuk Program Pengenalan Lapangan Persekolahan

Sidayu, 13 Agustus 2025 — SMAN 1 Sidayu menerima kedatangan 12 mahasiswa Program Pengenalan Lapangan Persekolahan (PLP) dari Universitas Qomaruddin pada Rabu, 13 Agustus 2025. Kegiatan pembukaan berlangsung di Ruang TRRC SMAN 1 Sidayu dengan suasana hangat dan penuh semangat kolaborasi. Hadir sebagai narasumber sekaligus tamu kehormatan, Ibu Nur Indah Rofiqoh, M.Pd., Dosen Pembimbing Lapangan Universitas Qomaruddin, yang memberikan arahan…