SMA Negeri 1 Sidayu Memborong Piala dalam Ajang Jumbara PMR 2024

Sidayu, FOKUS– Tidak tanggung-tanggung, Palang merah remaja (PMR) SMA Negeri 1 Sidayu meraih juara dalam delapan kategori lomba pada ajang Jumbara PMR 2024. Lomba ini diadakan pada Minggu, 22 Desember 2024 di Semen Gresik. Lomba ini menjadi ajang pembuktian kemampuan siswa dalam keterampilan pertolongan pertama, yang merupakan salah satu kompetensi utama bagi anggota PMR. Dalam ajang ini, SMA Negeri 1…

Skrining, Solusi Tepat Atasi Masalah Kesehatan Siswa SMA Negeri 1 Sidayu Sejak Dini

Ekstrakurikuler PMR SMA Negeri 1 Sidayu bekerjasama dengan Puskemas Sidayu mengadakan kegiatan “Skrining Kesehatan Fisik dan Jiwa”.  Skrining ini berlangsung di ruang laboratorium bahasa SMA Negeri 1 Sidayu, Kamis, 11 Januari 2024. Skrining ini dilaksanakan untuk mendeteksi secara dini  masalah kesehatan yang diderita siswa agar segera ditanganan sedini mungkin. Skrining ini diawali dengan pelaksanaan tes kesehatan jiwa (emosi dan prilaku)…

Donor Darah Smansi Bentuk Kepedulian terhadap Sesama

Dalam rangaka memperingati HUT SMA Negeri 1 Sidayu ekstrakurilkuler PMR bekerja sama dengan PMI Gresik dan Puskesmas Sidayu mengadakan kegiatan donor darah. Kegiatan ini dilaksanakan pada 23 November 2022 mulai pukul 08.00 s.d. 12.00 WIB di aula SMA Negeri 1 Sidayu. Sekitar 70 pendonor darah berpartisipasi dalam kegiatan ini. Mereka adalah siswa kelas XII dan XI, Bapak/Ibu guru, pegawai dari…